Wednesday, October 7, 2015

Jenis jenis bisnis online




jenis jenis bisnis online


Di sini saya akan menulis artikel tentang bisnis online yang sedang marak ada di internet.mungkin dari sekian banyak pemain di internet sudah banyak mengetahuinya bahkan sedang menjalankannya.memang sangat berbeda sekali dengan kebanyakan bisnis yang ada di konvensional.Jadi di dalam dunia bisnis ada 2 kategori yang bisa di jalankan oleh siapa saja,yaitu bisnis online dan bisnis offline.di dalam artikel yang akan saya tulis ini akan banyak membahas tentang seputar bisnis online atau yang berlaku di internet.

Mungkin sebagian sudah mengetahuinya dan ada juga yang belum,jadi apa saja sih bisnis yang ada di internet itu ? Baiklah saya akan menjelaskan secara sederhana dan juga tidak bertele tele,yang terpenting anda paham dan berani untuk mencobanya.Seperti halnya TOKO ONLINE  banyak sekali para pelaku bisnis konvensional yang menjual produknya secara offline kini mereka beralih ke bisnis online.
dalan hal ini di sebut e-commerce.apa itu e-commerce nanti saya akan bahas secara lebih mendalam di tutorial berikutnya.untuk tutorial saat ini saya hanya menjelaskan garis besarnya saja.




Bicara tentang toko online  
apa sih toko online itu ? 
perbedaan nya di mana ? 
dan kelebihannya di mana ?

Banyak sekali yang belum mengerti apa itu toko online dan banyak juga yang sudah mengetahuinya bahkan mereka sudah mempunyai lebih dari satu toko online.
Toko online memnag sangat berbeda dengan toko umumnya yang ada di bisnis offline yang sering kita jumpai bahkan kita suka berbelanja di tempat itu.di sini tidak perlu saya sebut kan nama toko tokonya karna banyak sekali dari mulai yang kecil-sedang bahkan besar dan di kelola secar profesional.

Apa itu toko online ? 

Toko online adalah toko yang menjual produk melalui jasa internet
Biasanya para pemilik toko online mengiklankan  produknya melalui media dan jasa  online.
dan barang atau produk yang dijualnya hanya membutuhkan gambar dari produk yg akan di pasarkan atau di jual.Produk produk tersebut bisa apa saja seperti berbentuk : 
Electronik
Fashion
Makanan
Minuman
Mesin - Mesin
ALat perkakas
Dan banyak lagi yang lainnya yang tidak bisa saya sebutkan secara mendetail.

Nah bedanya toko online ?

perbedaan toko online dengan toko Offline sangat jelas berbeda sekali dengan toko konvensional jika toko online  tidak berbentuk layaknya bangunan yg ada di toko offline.dan juga tidak membutuhkan besar atau kecil dan ruang khusus sesuai produk yang dijual,dan membutuhkan karyawan yang banyak pula.jika di toko online yang kita butuhkan utama  adalah jaringan internet.Karena jaringan internet adalah modal utama jika kita ingin memasarkan produk kita.
Jika kita ingin mempunyai toko online sangatlah tidak sulit,karna banyak sekali jasa - jasa pembuatan toko online yang bertebaran di internet.dari mulai yang menawarkan dengan harga yang murah sampai dengan harga yang mahal.semua itu tergantung dari konsep produk yang akan kita jual.karena sangat berpengaruh dari tampilan toko online tersebut.semakin bagus tampilan dan ruang produk yang akan kita tawarkan pastilah akan semakin mahal harganya.

Tetapi sobat Netter tidak usah khawatir karena ada juga yang gratisan....hehehe...cuma kekurangannya pasti ada.seperti contohnya Blogger,Wordpress,Weebly.com,Wix.com dan banyak lagi.ya namnya juga gratisan pastilah ada kelebihan dan banyak kekurangannya....hahahaha

Kelebihan toko online ?

- kita bisa memasarkan produk yang kita jual ke seluruh pelosok nusantara indonesia bahkan ke luar negeri internasional.jadi jangkaun pasarnya lebih luas.sehingga lebih besar penjualan kita.
dan lebih besar peluang keberhasilan kita.
- Tidak membutuhkan biaya yang besar seperti Renovasi layaknya toko konvensional atau toko offline 
- tidak membutuhkan tempat yang strategis dan mahal
- tidan membutuhkan karyawan yang banyak jika toko online kita besar nantinya.kitapun bisa pegang kendali jika toko online kita masih kecil peminatnya dengan produk yang kita jual.
- Biaya operational lebih murah,cuma bayar domain,Hosting dan biaya iklan itupun masih banyak yg gratisan...





 Sampai di sini penjelasan saya tentang bisnis online bicara tutorial tentang toko online.sebenarnya banyak sekali bisnis bisnis online yang beredar di internet.seperti yang akan saya jelaskan di tutorial berikutnya seperti 

Bisnis Affiliansi / Affiliate
Bisnis online seperti :
CPA ( Click per Action )
PPC ( Paid Per Click )
PPL ( paid per lead )
PPA ( paid per Action )
PPS ( paid per sale )
Klik Bank
Amazon

Sampai ketemu lagi di tutorial berikutnya semoga Artikel yang saya tulis dapat bermanfaat untuk semua Netter khususnya yang masih pemula dalam bisnis online.

Salam sukses
benang orange.blogspot.com 


 

No comments:

Post a Comment